Superskor

Gibran Rakabuming Beberkan Alasan Dirinya Gelar Piala Walikota Solo 2021

– Walikota Solo, Gibran Rakabuming turut memberikan perhatian terhadap perkembangan sepakbola Indonesia dengan membuat turnamen Piala Walikota Solo. Menurut Gibran, Piala Walikota Solo yang bergulir pada 20 26 Juni 2021 diadakan sebagai ajang pemanasan klub klub sebelum tampil di Liga 1 dan Liga 2 2021/2022. “Yang jelas ini animo fans sepak bola indonesia sangat tinggi. […]

Uncategorized

Ajang Pembuktian Beto di Piala Wali Kota Solo, Pilih Incar Gol Kemenangan Persis Ketimbang Top Skor

Striker Persis Solo, Beto Goncalves mengungkap targetnya di Piala Wali Kota Solo. Beto Goncalves tak ingin Laskar Sambernyawa 'hanya' sebagai penggembira di Piala Wali Kota Solo, apalagi berstatus sebagai tuan rumah. Untuk itu, eks striker Timnas Indonesia tersebut pilih mengincar gol kemenangan bagi Laskar Sambernyawa di setiap pertandingan, ketimbang mementingkan gelar individu top skor Piala […]