Nasional

Ketika KSAL Terima Kejutan Kue Ulang Tahun Ke-76 TNI dari Wakapolri dan Kabareskrim

Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono menerima kue tart sebagai ucapan selamat HUT Ke 76 TNI dari Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Wakapolri) Komjen Pol Gatot Eddy Pramono di Rumah Jabatan KSAL di Jalan Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat pada Selasa (5/10/2021). Yudo yang berada di kediaman saat itu sedang bersiap akan berangkat […]